Translate

Wednesday 7 December 2016

Maraknya CBT pada SMA

Sekarang ini ada program baru dari pemerintah yaitu ujian yang melalui CBT. Banyak masyarakat umum yang belum mengerti dan paham apa pengertian atau yang dimaksud dengan CBT.
CBT adalah Tes Terkomputerisasi atau Computerized Based Test (CBT) adalah tes berbasis komputer yang penyajian dan pemilihan soalnya dilakukan secara terkomputerisasi sehingga setiap peserta tes mendapatkan paket soal yang berbeda-beda. Jadi itu sangat dan tidak mungkin untuk siswa melakukan nyontek atau menyontek jawaban siswa lainnya karena ujian tersebut juga dibatasi oleh waktu. kalau siswa mengerjakannya tidak tepat waktu maka soal yang belum dijawab tidak akan ada jawabannya dan nilai nol tapi kalau masih ada waktu maka siswa tersebut masih bisa kembali untuk mengerjakannya.
Bagi orang tua masalah ini masih ada yang suka dan yang tidak suka, bagi orang tua yang suka karena siswa / anak akan belajar dengan giat dan nilai berdasarkan dengan tingkat kecerdasannya tetapi bagi orang tua yang putranya kurang pintar dan malas orang tua akan merasa risau atau gelisah karena anaknya tidak bisa menyonto siswa lain dan harus berusaha untuk mengerjakan dan berjuang sendiri.
Pada SMA Negeri 1 Kauman Tulungagung pada tahun pelajaran ini 2016/2017 sudah melakukan CBT khusus untuk kelas XII. Dan pelaksanaan ini dimulai pada UAS Semester Ganjil ini pada tanggal 5 Desember 2016 dan akan selesai pada besok tanggal 9 Desember 2016. Karena keterbatasan tempat dan komputer maka ujian CBT ini dilaksanakan pada beberapa tahap atau beberapa sesi. Berita baiknya siswa yang melakukan CBT ini sangat antusias dan semangat. Nilai dari CBT ini rata-rata juga bagus itu membuktikan bahwa siswa sangat peduli dan benar-benar berkompeten dan siap untuk menghadapi CBT untuk Ujian Nasional tahun depan yaitu tahun 2017.
Berikut beberapa link buat uji cobanya :
http://minites.puspendik.org/
http://atun.m-edukasi.kemdikbud.go.id/

No comments:

Glitter Words

Pesan Buat Ku

Name :
Web URL :
Message :

sahabatq

Glitter Photos
[Glitterfy.com - *Glitter Photos*]
Persahabatan itu ibaratkan satu janji yang dibuat dalam hati,tak dapat ditulis begitupun juga tak dapat di baca,namun tak kan terpisahkan oleh jarak dan tak kan berubah oleh masa,seditik dimata dan untuk selamanya berada dalam jiwa

Bunga melambangkan Ungakapan Hati pada Seseorang